Mengenal Lebih Jauh Windows CE dan Keguanannya bagi Anda

Mengenal Lebih Jauh Windows CE dan Keguanannya bagi Anda

Windows CE adalah salah satu jenis software yang dimiliki dan dikeluarkan oleh Microsoft. Perangkat lunak ini dibuat dengan tujuan tertentu. Sebenarnya, software yang satu ini adalah sebuah software yang termasuk kedalam Windows Embedded. Aplikasi buatan Microsoft yang satu ini adalah sebuah organizer atau pengatur bagi perangkat keras. Aplikasi ini sendiri memiliki beberapa jenis atau bentuk yang tentunya harus Anda ketahui lebih lanjut saat Anda ingin mengenal lebih dalam tentang apa itu aplikasi yang satu ini. Apa sajakah seri atau bentuk dari aplikasi Windows yang satu ini? Jika Anda merasa penasaran, berikut ini informasinya untuk Anda.

Windows CE

Ada dua bentuk dari Windows CE yang perlu Anda ketahui. Yang pertama yaitu bentuk Handheld yang bentuknya horizontal, sementara ada pula bentuk Palmsize yang bentuknya vertikal.  Tentunya ada beberapa perbedaan dari kedua bentuk ini. Yang pertama, untuk bentuk versi Handheld, memiliki keyboard dan juga pena yang berguna untuk melakukan input. Selain itu, versi Handheld juga dilengkapi dengan beberapa fitur yang bisa membantu Anda dalam mengoperasikan komputer Anda. Tentunya, Handheld sudah dilengkapi dengan Pocket-Office-Suite yang sudah begitu lengkap, seperti yang biasa kita temukan dan gunakan. Tentunya, di dalamnya akan berisi Word, Excel, PowerPoint, dan juga Outlook. Tentunya Anda bisa menggunakan perangkat-perangkat itu untuk mempermudah kerja Anda dengan komputer Anda.

Sementara itu, untuk jenis yang satunya, jenis Palmsize, seperti yang sudah dikatakan sebelumnya bahwa jenis Palmsize yang satu ini bentuknya adalah vertikal. Belum lagi, ada yang membedakan jenis atau versi yang satu ini dan juga versi yang sebelumnya, yaitu versi Handheld. Jika versi Handheld sudah dilengkapi dengan adanya Pocket-Office-Suite yang sudah lengkap, maka Palmsize hanya dilengkapi dengan Pocket-Outlook yang gunanya yaitu sebagai channel dari browser dan juga sekaligus sebagai Notaker. Meskipun demikian, perkembangan dari Palmsize sekarang ini sudah semakin banyak, terutama dengan tampilan yang lebih berwarna. Dua jenis Windows CE ini terdengar menarik bukan?

Tentunya, ada kelebihan yang bisa kita dapatkan saat kita mempergunakan aplikasi dari Microsoft yang satu ini. Tentunya, kelebihan utama yang bisa kita dapatkan yaitu tampilan yang cenderung lebih familiar, belum lagi tambahan tampilan warna yang membuat aplikasi ini terlihat lebih menarik. Sementara untuk versi Handheld yang tampilannya horizontal tersebut, kelebihannya yaitu dengan kecepatan yang dimilikinya. Tapi bagi Anda yang memiliki versi Palmsize dari aplikasi Microsoft yang satu ini, Anda bisa mendapatkan kemudahan yang lebih besar dalam menggunakan aplikasi ini. Jadi, adanya aplikasi windows CEmemang sangat membantu bagi pengguna komputer. Untuk itu, Anda semakin merasa tertarik dengan aplikasi dari Microsoft yang satu ini, bukan?

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Tim dukungan pelanggan kami ada di sini untuk menjawab pertanyaan Anda. Tanya kami apa saja!
WeCreativez WhatsApp Support
Vendor Project
Mr Firdaus
Away
WeCreativez WhatsApp Support
Sales Retail
Mrs Diyah
Away